![]() |
Sin City Gangster Breakout |
Kembali lagi di Portal Android kali ini saya mau share lagi sebuah game yang bertemakan gangster. Game ini berjudul Sin City Gangster Breakout.
Game ini bercerita tentang seorang gangster yang berusaha untuk melarikan diri dari tahanan dari penjara modern yang terletak di sebuah pulau dan memimpin tahanan seluruh tahanan untuk melarikan diri.
Untuk keluar dari penjara kamu harus menonaktifkan sistem penjagaan dan melawan penjaga. Setelah itu kamu mengembangkan rencana melarikan diri dan mengaplikasikannya di dalam game Android ini.
Kamu harus kabur melalui koridor berusaha menghindari penjaga dan CCTV. Lalu kamu juga harus mencari kunci. Nah kamu juga bisa mendapatkan senjata seperti busur, kapak, senapan sniper, dll. Untuk melarikan diri dari pulau itu kamu bisa mencuri helikopter atau mencari cara lain.
Nah untuk game Sin City Gangster Breakout ini memiliki fitur menarik diantaranya: penjara besar, berbagai misi menarik, senjata, dan penjaga yang waspada. Untuk tampilan selengkapnya silahkan lihat di bawah ya.
Screenshot
Download Sin City Gangster Breakout v1.3 Apk
Download Apk
Cara Instal Sin City Gangster Breakout di Android:
- Pertama-tama kalian download Sin City Gangster Breakout Apk di atas.
- Instal Apk seperti biasa.
- Mainkan ^_^
Demikian postingan mengenai Sin City Gangster Breakout v1.3 Apk for Android. Jika ada kesulitan silakan tanyakan di komentar. Semoga bermanfaat, wassalamu'alaikum.